Disebut juga dengan perangkat lunak, merupakan kumpulan beberapa perintah yang dieksekusi oleh mesin komputer dalam menjalankan pekerjaannya. perangkat lunak ini merupakan catatan bagi mesin komputer untuk menyimpan perintah, maupun dokumen serta arsip lainnya.
Merupakan data elektronik yang disimpan sedemikian rupa oleh komputer itu sendiri, data yang disimpan ini dapat berupa program atau instruksi yang akan dijalankan oleh perintah, maupun catatan-catatan yang diperlukan oleh komputer untuk menjalankan perintah yang dijalankannya.
Untuk mencapai keinginannya tersebut dirancanglah suatu susunan logika, logika yang disusun ini diolah melalui perangkat lunak, yang disebut juga dengan program beserta data-data yang diolahnya. Pengelolahan pada software ini melibatkan beberapa hal, diantaranya adalah sistem operasi, program, dan data. Software ini mengatur sedemikian rupa sehingga logika yang ada dapat dimengerti oleh mesin komputer.
- SISTEM PERANGKAR LUNAK
- Sistem operasi
- Program utility (alat bantu)
- Bahasa Pemrogaman
- Low level language merupakan bahasa pemograman generasi pertama. Bahasa ini sering disebut kode atau bahasa mesin. Kode ini terdiri atas sekumpulan angka yang diawali oleh angka 1(satu) dan 0 yang tersusun sedemikian rupa membentuk sinyal elektronik dan bertugas memberitahu apa yang harus dikerjakan komputer. Bahasa pemograman jenis ini sangat sulit dimengerti karena intruksinya menggunakan bahasa mesin dan umumnya hanya dimengerti oleh pembuatnya saja.
- Middle level language, merupakan bahasa pemograman tingkat menengah yang penggunaanya intruksinya telah mendekati bahasa sehari-hari. Bahasa ini mirip dengan bahasa mesin, tetapi lebih memudahkan programmer untuk membuat program menggunakan huruf sebagai pengganti angka. Meskipun demikian bahasa ini sangat sulit dimengerti karena banyak menggunakan singkatan contohnya: STO (singkatan dari store) untuk menyimpan dan mov (singkatan dari move) untuk pindah. Bahasa yang tergolong kedalam bahasa ini adalah assembler dan fortran (formula translator)
- High level language, merupakan bahasa tingkat tinggi yang mempunyai cirri mudah dimengerti karena menggunakan bahasa sehari-hari, seperti BASIC, COBOL, PASCAL dan dBASE. Cobol sering digunakan dalam dunis bisnis dan komersial, sedangkan pascal didesain untuk mengajarkan pemograman.
http://www.total.or.id/info.php?kk=software
http://www.artikelkomputer.net/2010/03/perangkat-lunak-software-komputer.html
FEBRI ENIS WICAKSONO
1010651086
TI B
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.